ANALISIS POTENSI EKONOMI LOKAL DAN MODEL PENGEMBANGAN PERTANIAN DI KABUPATEN MAHAKAM ULU

Karmini Karmini, Karyati Karyati

Abstract


Kabupaten Mahakam Ulu memiliki sumberdaya yang sebagian telah dikelola oleh masyarakat menjadi kegiatan ekonomi yang potensial. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi, menganalisis, dan melakukan assessment serta melukiskan model pengembangan pertanian di Kabupaten Mahakam Ulu. Statistika deskriptif digunakan untuk menganalisis data penelitian. Kabupaten Mahakam Ulu memiliki potensi ekonomi yang terdapat pada berbagai lapangan usaha. Terdapat peluang untuk mengembangkan potensi ekonomi lokal di wilayah tersebut. Potensi sumberdaya alam, sumberdaya manusia, dan sumberdaya fisik mendukung pengembangan kegiatan ekonomi pada tingkat lokal di Kabupaten Mahakam Ulu. Peengembangan pertanian dapat dilakukan dengan program/kegiatan yang sesuai dengan potensi ekonomi lokal. Model pengembangan pertanian menunjukkan pembangunan pertanian dipengaruhi dan didukung oleh pembangunan pada lapangan usaha lainnya.

Keywords


Ekonomi lokal; Mahakam Ulu; model; pertanian; potensi.

Full Text:

PDF

References


Badan Pusat Statistik Kabupaten Mahakam Ulu (BPS Mahulu). 2018. Mahakam Ulu dalam Angka 2018. BPS Mahulu, Sendawar.

Balai Pustaka. 2005. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Balai Pustaka, Jakarta.

Karmini. 2014a. Upaya peningkatan laju pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto dari sektor pertanian, peternakan, kehutanan, dan perikanan. Lembusuana. 14(160): 23-26.

Karmini. 2014b. Analisis investasi pada kegiatan pertanian tanaman pangan dan hortikultura di Kabupaten Kutai Kartanegara. Riset Kaltim. 2(4): 13-27.

Karmini. 2015. Beberapa potensi kegiatan ekonomi yang berkembang di Kabupaten Kutai Kartanegara. Gerbang Balitbangdaku. 5(23): 77-81.

Karmini. 2016a. Ketersediaan sumberdaya dan produksi hasil hutan, peternakan, dan perikanan di Kabupaten Kutai Kartanegara. Agrifor. 15(2): 211-222.

Karmini. 2016b. Metode perhitungan Produk Domestik Regional Bruto sektor pengangkutan dan komunikasi dan sektor jasa-jasa. Lembusuana. 16(185): 15-24.

Karmini. 2016c. Kalkulasi Produk Domestik Regional Bruto sektor keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan. Gerbang Etam. 10(2): 54-60.

Karmini. 2016d. Faktor-faktor penentu daya tarik investasi non tambang di Kabupaten Kutai Kartanegara. Riset Kaltim. 4(1): 29-36.

Karmini. 2019. Strategi peningkatan investasi non tambang di Kabupaten Kutai Kartanegara. Riset Pembangunan. 1(2): 71-78.

Purnomo, A.H. 2014. Strategi Pengembangan Pertanian Kalimantan Timur. Riset Kaltim. 2(4): 1-12.

Sitanala, F., Sukanta, J., Samsuri, A., Kurniawan, Witarsa, P.M. 1988. Materi Pokok Ekonomi Sumber Daya. Karunika, Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.31293/agrifor.v20i2.5606

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Agrifor : Jurnal Ilmu Pertanian dan Kehutanan

link ke situs budidaya tani

 AGRIFOR : Jurnal Ilmu Pertanian dan Kehutanan indexing by :

 

situs web mitra usaha tani