PENGARUH KESEJAHTERAAN PSIKOLOGIS TERHADAP KONFLIK PERAN GANDA (WORK FAMILY CONFLICT) PADA PERAWAT WANITA DI RSUD AJI MUHAMAD PARIKESIT TENGGARONG

Nisrina Sausan, Diana Imawati, Silvia Eka Mariskha

Abstract


Penelitian ini menggunakan tipe penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh kesejahteraan psikologis terhadap konflik peran ganda pada perawat wanita di RSUD Aji Muhammad Parikesit Tenggarong. Penelitian ini melibatkan 70 perawat wanita yang bekerja di ruang instalasi rawat inap, baik perawat tetap maupun kontrak dan telah menikah. Penetapan sampel penelitian ini menggunakan teknik sampling jenuh. Data penelitian diperoleh menggunakan dua jenis skala yaitu skala konflik peran ganda (WFC-15) dan skala kesejahteraan psikologis (PWB-42). Data penelitian dianalisis menggunakan teknik regresi linier sederhana dengan bantuan program SPSS 19 for windows. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa nilai Rsquare tersebut ialah 0,126 atau 12,6%. Dengan nilai koefisien regresi sebesar 0,357. Dengan demikian maka dapat disimpulkan bahwa hipotesis diterima, sehingga dapat dikatakan bahwa terdapat pengaruh negative kesejahteraan psikologis terhadap konflik peran ganda pada perawat wanita di RSUD Aji Muhammad Parikesit Tenggarong

Full Text:

PDF

References


Akbar,Z.,& kartika,K. (2016). Konflik Peran Ganda Dan Keberfungsian Keluarga Pada Ibu Yang Bekerja. Jurnal penelitian dan pengukuran psikologi 5 (2), 63-69.

Almasitoh, U. (2011). Stres Kerja Ditinjau dari Konflik Peran Ganda dan Dukungan Sosial pada Perawat. Psikoislamika, Jurnal Psikologi Islam (JPI) , 64-82.

Anwar, P.F., & Fauziah,N.(2019). Hubungan Antara Kesejahteraan Psikologis Dengan Konflik Peran Ganda Pada Wanita yang Bekerja Sebagai Polisi Di Polrestabes Semarang. Jurnal Empati, 8 (1), 105-110.

Arlinda, N. (2019). Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Sress Kerja Terhadap Kinerja Paramedis Wanita di BLUD RS Konawe Selatan. Jurnal Humaniora 2 (2), 185-193.

Dinas Perhubungan Kutai Kartanegara (2021, 25 Januari). Pantauan Data dan Peta sebaran Covid-19 di wilayah Kutai Kartanegara. Dinas Perhubungan. Di akses pada tanggal 9 Agustus 2021 dari https://dishub.kukarkab.go.id/petape nyebarancorona

Dinas Perhubungan Kutai Kartanegara (2021, 15 Februari). Data dan Peta sebaran Covid-19 Kalimantan Timur. Dinas Perhubungan. Di akses pada tanggal 9 Agustus 2021 dari https://dishub.kukarkab.go.id/sebarancoronakaltim.

Fita, E.D. (2017). Hubungan Konflik Peran Ganda Dengan Stres Kerja. Psikoborneo, 5 (2), 273-278.

Greenhaus,J.,& Beutell,N.J. (1985). Source of Conflict Between Work and Family Roles. The Academy of Management Review, 10 (1), 76-88.

Hapsari, I. (2020). Konflik Peran Ganda dan Kesejahteraan Psikologis Pekerja yang Menjalani Work From Home Selama Pandemi COVID-19. Jurnal Psikologi 13 (1), 37-45.

Indriani,D., & Sugiasih,I. (2016). Dukungan Sosial dan Konflik Peran Ganda Terhadap Kesejahteraan. Proyeksi, 11 (1), 46-54.

Jalil,U.R., fanggidae,R.E., & Fanggidae,A.H.J. (2020). Pengaruh Konflik Peran Ganda Dan Psychological Well- Being Terhadap Kinerja (Studi Pada Perawat Wanita RSUD S.K.Lerik Kota Kupang). Jurnal Ekobis: Ekonomi, Bisnis & Manajemen 10 (2) , 237-247.

Noprianty.,Rusli,R.,& Yuserina,F. (2018). Hubungan Konflik Peran Ganda Dengan Etos Kerja Pada PNS Wanita di Kantor Pemerintahan Kota Banjarmasin. Jurnal Kognisia,1 (2), 77-82.

Prabowo, A. (2016). Kesejahteraan Psikologis Remaja di Sekolah. Jurnal ilmiah psikologi terapan 04 (02), 246-260.

Rahayuningsih,I. (2013). Konflik Peran Ganda Pada Tenaga Kerja Perempuan. Jurnal psikosains, 5 (2), 73-86.

Rahmanita, F. (2020). Analisi Pengaruh Peran Ganda pada Perawat Wanita Terhadap Kinerja Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmu Sosial, Pendidikan, dan Humaniora (4), 1-6.

Sahusilawane,L., Ranimpi,Y.Y., Desi (2017).Hubungan Antara Psychological Well Being Perawat Dengan Psychological Well-Being Pasien Anak.Jurnal UM Surabaya,117.

Siyoto,S.,& Sandu,A.M. (2015). Dasar metodologi penelitian. Yogyakarta: Literasi media publishing.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.