PERENCANAAN KEMBALI PASAR KEMUNING DI SAMARINDA

SUDAR MAJI

Abstract


Seiring dengan perkembangan dan kemajuan zaman terjadi perubahan tuntutan dan standar konsumen terhadap bangunan perencanaan kembali pasar Kemuning. "Kenapa kita membangun pasar yang cukup besar, agar cakupan bisa lebih besar lagi. Karena seiring dengan perkembangan penduduk yang semakin hari semakin meningkat, maka kebutuhan akan barang dan layanan pun juga akan otomatis meningkat," tambahnya. Karenanya, pemerintah tergerak untuk membangun pasar di Jalan Loa Bakung.  "Hal itulah yang membuat kita tergerak untuk membangun Pasar. Pasar yang akan dibangun ini bukan hanya sekedar pasar, tapi pasarnya harus memenuhi standar yang aman dan yaman," katanya. Dijelaskan Senagib, Perencanaan Kembali Pasar Kemuning dalam arti lain, pasar tersebut memiliki berbagai sarana pelayanan bagi masyarakat. Sehingga tercipta kenyamanan dan ketenteraman bagi masyarakat yang hendak berbelanja. "Jadi pasar yang akan kita bangun itu nantinya akan dilengkapi dengan berbagai jenis pelayanan, seperti parkir, keamanan, taman dan lain sebagainya. Sehingga pasar tersebut benar-benar bisa memenuhi segala kebutuhan masyarakat dan yang terpenting bisa menjamin kemanan dan kenyamanan warga yang datang," jelasnya. Dikatakan, lahan pasar tersebut hingga saat ini sudah dibebaskan seluas 6.970  meter persegi. Gedung pasar akan dibangun dua lantai. "Sekarang sudah ada lahan seluas 6.970 meter persegi di atas lahan itulah kita bangun pasar tersebut dengan gedung Dua lantai.


Full Text:

doc

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


VOL 1. NOMOR 1. AGUSTUS 2012