PERHITUNGAN PRODUKTIVITAS ALAT BERAT PADA PELAKSANAAN PEKERJAAN PEMBANGUNAN JALAN BATU CERMIN (SEMPAJA) KOTA SAMARINDA

ARIF AGUS ANDRIYANTO

Abstract


ABSTRACT

Dari hasil survey lapangan, analisis dan perhitungan pada pembahasan tugas akhir tentang “ perhitungan produktivitas alat berat pada pelaksanaan pekerjaan pembangunan jalan batu cermin (sempaja)/kota samarinda” maka diperolekan kesimpulan sebagai berikut:

  1. Volume Pekerjaan
  • Volume Pekerjaan Galian (tanah asli/bank material) = 60.069,95  m3, hasil galian dalam keadaan lepas (loose material) = 72.083,94  m3.
  • Volume Timbunan (keadaan tanah lepas) =  24.598,8 m3.
  • Volume Pemadatan = 26.566,70 m3.
  1. Perhitungan Produksi Alat Berat

Pekerjaan Galian :

  • Penggunaan Alat  : 
    • Excavator type Caterpillar PC 320D : 2 unit
    • Dump Truck type Mitsubishi 120 PS : 6 unit.
    • Produksi Alat :
      • Ø Excavator      :    -     Per unit      = 119,46 m3/jam.

-          2 Unit        =  238,92 m3/jam.

  • Ø Dump Truck :     -     Per unit      =  24,71 m3/jam.

      -     6 Unit              =  148,26 m3/jam.

Pekerjaan Penghamparan/Timbunan :

  • Penggunaan Alat  : 
    • Bulldozer type D85E-SS Komattsu : 2 unit
    • Produksi Alat :
      • Ø Bulldozer : -  Per unit =  329,49 m3/jam.

                 -  2 Unit   =  658,98 m3/jam.

Pekerjaan Pemadatan :

  • Penggunaan Alat    :  
  • Ø Compactor type SAKAI SV 512 TF : 2 unit
  • Produksi Alat :
    • Ø Bulldozer : -  Per unit =  201,12 m3/jam

                 -   2Unit    =  402,24 m3/jam

Perhitungan Waktu Pelaksanaan Pekerjaan

Hasil perhitungan waktu pelaksanaan pekerjaan menggunakan alat berat untuk pekerjaan Galian, Timbunan dan Pemadatan, adalah :

Pekerjaan Galian

Pekerjaan Penghamparan/Timbunan

Pekerjaan Pemadatan


Keywords


Rostiyanti, SF, (2002) Alat berat untuk proyek kontruksi Rochmanahadi, 1989, Alat-alat berat dan penggunaannya Wesley, (1977), Mekanikah Tanah

Full Text:

doc

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


VOL 1. NOMOR 1. AGUSTUS 2012