ANALISA BIAYA PROYEK PEMBANGUNAN JALAN MASAPPING DENGAN METODE CRITICAL PATH DAN EARNED VALUE ANALYSIS KECAMATAN LOA JANAN KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA

Eggy Zulfikar Galma

Abstract


Value dan Critical path adalah teknik untuk mengukur kinerja suatu proyek yang
berintegrasi dalam scope, waktu, dan biaya. Melihat batasan biaya seorang manajer proyek dapat
mengontrol seberapa tepatnya kinerja proyek yang sedang dijalankan, apakah memenuhi dari
segi scope, waktu, dan biaya dengan cara memasukkan informasi yang sebenarnya telah terjadi
dengan rencana yang telah disusun Pada daerah pembangangunan di jalan massaping kecamatan
loa janan kabupaten Kutai Kartanegara Akses jalan menuju desa banyak sekali lubang yang
dapat menyebabkan kecelakaan jika tidak segera di perbaiki. Perlu adanya evaluasi pada jalan
tersebut, Earned adapun hal yamg perlu di teliti ialah persiapan lahan, Dalam perencanaan
anggaran biaya maupun penjadwalan pada proyek hendaknya juga dilengkapi analisa
produktivitas dan variable yang mempengaruhi pelaksanaan proyek, misalnya kondisi cuaca,
naik turunnya harga bahan/material, keterbatasan sumber daya dan lain – lain. Metode yang
digunakan adalah Earned value Analysis dan Critical path terlebih dahulu menentukan beberapa
indikator dalam Metode Earned Value antara lain BCWS, BCWP, ACWP, SV, CV, CPI dan SPI.


Keywords


Earned Value dan Critical Path

Full Text:

pdf

References


Soemardi. B.W. Wirahadikusuma, R.D, Abduh, 2007 “Pembangunan Sistem Earned Value untuk

Pengeloaan Proyek Konstruksi di Indonesia”, Laporan Hasil Riset, Insitut Teknologi Bandung.

Bandung.

Lendra, dkk. (2009). Pengendalian Waktu Pada Proyek Pembangunan Jalan Studi Kasus

Peningkatan Jalan Sei Asam-Takaras. Palangka Raya: UPR.

Husen, Abrar, 2009, Manajemen Proyek (Perencanaan Penjadwalan dan Pengendalian Proyek),

Penerbit: Andi Yogyakarta

Gunawan, Sahrul. 16 Juni 2016 “Makalah Critical Path Method (CPM)”. Di

http://sahrulgunawancunklie.blogspot.com/ diakses pada tanggal 14 September 2018

Siregar, Adde Currie, 2017. “Evaluasi Waktu dan Biaya Pelaksanaan Proyek Dengan Critical

Path Method (CPM).

Hubungan Triple Constrain (Iman Soeharto,1999)

Dwiretnani, A., & Kurnia, A. (2014). Optimalisasi Pelaksanaan Proyek Dengan Metode

Evaluasi Dan Review Proyek (Pert) Dan Critical Path Method (Cpm). Pert Dan Cpm, 3(Juli-

Desember 2015)

Wohon, F. Y. (2015). Analisa Pengaruh Percepatan Durasi Pada Biaya Proyek Menggunakan

Program Microsoft Project 2013 (Studi Kasus : Pembangunan Gereja GMIM Syaloom

Karombasan). Jurnal Teknik Sipil, 3 (2)(2337– 6732), 141–150


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


VOL 1. NOMOR 1. AGUSTUS 2012