Studi ReDesain Pasar Pagi Samarinda

Lidia Lidia

Abstract


Redesign adalah suatu perencanaan untuk melakukan perubahan padastruktur dan fungsi suatu benda, bangunan atau suatu sistem dengantujuan untuk menghasilkan manfaat yang lebih baik dari desain semula,atau untuk menghasilkan fungsi yang berbeda dari desain semulaterhadap pasar pagi samarinda yang meliputi permasalahan terkaitmasalah lokasi parkir, penataan ruang, penempatan PKL, penempatansampah, serta kondisi bangunan pada pasar pagi sendiri. Penelitian inimerupakan penelitian kualitatif jenis deskriptif. Teknik pengumpulandata dengan triangulasi melalui wawancara, observasi, dan studidokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; 1) Pengaturansirkulasi kendaraan dan area parkir baik yang indoor maupun outdoorakan dapat menyelesaikan kesemerawutan yang terjadi selama ini; 2)Pengaturan kembali zona pembuangan limbahnya agar terciptalingkungan pasar yang lebih higienis dan mereduksi polusi bau, sertamenjamin keberlangsungan estetika lingkungan; 3) Desain ulang seluruhfisik bangunan utama agar nilai estetika bentuk dari pasar pagi bisamaksimal mewakili wajah kota samarindaRedesign adalah suatu perencanaan untuk melakukan perubahan pada
struktur dan fungsi suatu benda, bangunan atau suatu sistem dengan
tujuan untuk menghasilkan manfaat yang lebih baik dari desain semula,
atau untuk menghasilkan fungsi yang berbeda dari desain semula
terhadap pasar pagi samarinda yang meliputi permasalahan terkait
masalah lokasi parkir, penataan ruang, penempatan PKL, penempatan
sampah, serta kondisi bangunan pada pasar pagi sendiri. Penelitian ini
merupakan penelitian kualitatif jenis deskriptif. Teknik pengumpulan
data dengan triangulasi melalui wawancara, observasi, dan studi
dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; 1) Pengaturan
sirkulasi kendaraan dan area parkir baik yang indoor maupun outdoor
akan dapat menyelesaikan kesemerawutan yang terjadi selama ini; 2)
Pengaturan kembali zona pembuangan limbahnya agar tercipta
lingkungan pasar yang lebih higienis dan mereduksi polusi bau, serta
menjamin keberlangsungan estetika lingkungan; 3) Desain ulang seluruh
fisik bangunan utama agar nilai estetika bentuk dari pasar pagi bisa
maksimal mewakili wajah kota samarinda


Keywords


Pengaturan sirkulasi dan area parkir; Pengaturan kembali zona pembuangan limbah; Desain ulang fisik bangunan

Full Text:

PDF

References


Franciss D.K. Ching. Arsitektur Bentuk, Ruang dan Tatanan. Jakarta: Erlangga.

Darmawan, Edy dan Maharani Maria Rosita. 2016, Konsep Perancangan Arsitektur, Erlangga,

Semarang.

Joseph De Chiara & Lee E. Coppelman. Standard Perencanaan Tapak

Rustam Hakim. Komponen Perancangan Arsitektur Lansekap




DOI: https://doi.org/10.31293/teknikd.v9i1.6247

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Kurva S : Jurnal Keilmuan dan Aplikasi Teknik Sipil

 

Departemen of Civil Engineering
Faculty of Engineering
University of 17 Agustus 1945 Samarinda
Jl. Ir. H. Juanda No. 80 P 75124 Samarinda, East Kalimantan 75124
Phone : +62541743390