PENGARUH MOTIVASI PIMPINAN TERHADAP KINERJA APARATUR PADA DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN KOTA SAMARINDA

Iin Septiani

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah Motivasi Pimpinan berpengaruh Terhadap Kinerja Aparatur Pada Dinas  Kebersihan Dan Pertamanan Kota Samarinda. Untuk mendapatkan data penulis melakukan penelitian tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Motivasi Pimpinan sangat signifikan terhadap Kinerja Aparatur, dalam arti bahwa faktor Kinerja Aparatur Pada Dinas  Kebersihan Dan Pertamanan Kota Samarindadari bulan ke bulan bahkan dari tahun ke tahun mengalami perubahan yang meningkat. Hal ini diikuti pula oleh motivasi Pimpinan berfungsi sebagai variabel sebab.

Populasi penelitian yang digunakan peneliti adalah aparatur / pegawai  Pada Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Samarinda.Tahun 2016 berjumlah 30 orang, karena jumlah pegawai relatif Kecil,  maka penulis tidak menarik sampel.

Teknik analisis data menggunakan menggunakan rumus dari pendapat Sidney Siegelyaitu rumus koefisien Korelasi Rank Spearman (rs)


Keywords


MotivasiPimpinan, KinerjaAparatur

Full Text:

doc

References


Anonim, Undang-Undang No. 43 Tahun 1999 Tentang Perubahan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 Tentang Pokok-Pokok Kepegawaian, Sinar Grafika, Jakarta, 2000

Alex S. Nitisemito, Management Suatu Dasar dan Pengantar, Penerbit Samito Bros, Jakarta, 1986.

Bennet N.B. Silalahi, Perencanaan Pembinaan Tenaga Kerja, Pustaka Binaman Pressindo, Jakarta, 1985.

Chester I Bardnard, Fungsi Eksekutif, Penerbit Pustaka Binaman Pressindo, Jakarta, 1985.

Fred Kalinger (ed) MaSRI Singarimbun dan Sofian Effendi, Metode Penelitian Survai, Penerbit, LP3ES, Jakarta, 1987.

Hersey, Paul and Kenneth H. Blanchard.Management of Organization Behavior : Utilizing Human Resources, Prentice-Hall Inc., London,1992.

J.Panglay Kim, Management Suatu Pengantar, Penerbit, PT. Ghalia Indonnesia, Jakarta, 1985.

Koentjaraningrat, Metode-Metode Penelitian Masyarakat, PT. Gramedia, Jakarta, 1983.

Kartini Kartono, Metodologi Research Sosial, Penerbit Alumni Bandung, 1985.

Kaloh,J, Pemimpin,Antara Keberhasilan da Kegagalan, Jakarta, Kata Hasta Pustaka, 2006

Masri Singarimbun dan Sofyan Effendi, Metode Penelitian Survai, LP3ES, Jakarta, 1985.

Melly G. Tan dikutip Koentjaraningrat, 1985, Metode-Metode Penelitian Masyarakat, PT Gramedia, Jakarta, 1985.

Pariata Westra, Ensiklopedi Administrasi, Penerbit Gunung Agung, Jakarta, 1987.

Pasolong,H, Kepemimpinan Birokrasi, Bandung, 2008

Richard M. Strees, Efektivitas Organisasi, Erlangga, Jakarta, 1980.

Soerjono Soekanto, Sosiologi Suatu Pengantar, Yayasan Penerbit UI, Jakarta, 1985.

Soewarno Handayaningrat, Pengantar Studi Ilmu Administrasi dan Manajemen, Gunung Agung, Jakarta, 1984.

S.P. Siagian, Organisasi, Kepemimpinan dan Prilaku Administrasi, Gunung Agung, Jakarta, 1985.

Siedney Siegel, Statistik Non Parametrik Untuk Ilmu Sosial, Penerbit Gramedia, Jakarta, 1985

Sutrisno Hadi, Metodologi Research 1, Penerbit Fakultas Psikologi UGM, Yogyakarta, 1987.

Sondang P. Siagian, Sistem Informasi Untuk Pengambilan Keputusan, Penerbit, PT. Gunung Agung, Jakarta, 1985.

Soekarno K, Kepemimpinan Dalam Manajemen Perkantoran Modern, Penerbit, PT. Cahaya Ilmu, Yogyakarta, 1984.

S. Pamudji, Kepemimpinan Suatu Pengantar, Penerbit P.T. Bina aksara, Jakarta, 1985.

Stoner, James, A.F., et.al., Management, Third Edition, Prentice-Hall International Inc., Englewood Cliffs, New Jersey, 1992.

Sudjana, Metode Statistik, Penerbit Tarsito, Bandung, 1986.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.