PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI BADAN KESBANGPOL KOTA SAMARINDA

Rahmawati Rahmawati

Abstract


RAHMAWATI.  Pengaruh Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai di Badan Kesbangpol Kota Samarinda. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Motivasi mempunyai pengaruh yang positif terhadap Kinerja Pegawai di Badan Kesbangpol Kota Samarinda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara variabel Motivasi  dengan variabel Kinerja Pegawai di Badan  Kantor Kesbangpol Kota Samarinda.  Hal ini dapat diketahui dari hasil uji statistik dimana koefisien korelasi (r) adalah sebesar 0,574 yang berarti terdapat hubungan yang sedang diantara kedua variabel.

Sementara itu hasil uji t (t-test) menunjukkan bahwa t empiris yang dihasilkan adalah sebesar  3,204.  Hasil ini jika dibandingkan dengan tabel harga-harga kritis t untuk n – 2 adalah 1,725.  Ini berarti terdapat pengaruh yg signifikan dari variabel Motivasi terhadap Kinerja Pegawai.  Dengan demikian maka dapat dikatakan pula bahwa tujuan penelitian ini dapat tercapai, permasalahan dapat terpecahkan dan hipotesis dapat dibuktikan.


Keywords


Motivasi, Kinerja Pegawai

Full Text:

doc

References


Arep, Ishak & Hendri Tanjung, 2003. Manajemen Motivasi. Jakarta : PT. Gramedia Widiasarana Indonesia.

Anoraga Pandji, 2001. Psikologi Kerja. Jakarta : Asdi Mahasatya.

Armstrong (2001) , Manajemen Kinerja, PT. Gramedia Widiasarana Indonesia.

Bacal, Robert, 2002. Performance Management. Jakarta : PT. SUN.

Furtwengler. Dale., 2000. Penilaian Kinerja. Yogyakarta : Andi.

Hasibuan H. Malayu S.P, 2003. Organisasi Dan Motivasi. Jakarta : PT. Bumi Aksara.

Kerlinger Fred N., 2000. Asas-Asas Penelitian Behavioral. Yogyakarta : Gadjah Mada University Press.

Mangkunegara Anwar Prabu, 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.

Mathis Robert L & Jackson John H., 2002. Manajemen Sumber Saya Manusia. Jakarta : Salemba Empat.

Teori A.H. Maslow seperti yang dikutip Manullang (2001), Teori kebutuhan-kebutuhan manusia, PT. Gramedia Widiasarana Indonesia.

Munandar Ashar Sunyoto , 2001. Psikologi Industri Dan Organisasi. Jakarta : Universitas Indonesia.

Moekijat, 2002. Dasar-dasar Motivasi. Bandung : CV. Pionir Jaya

Rini Jacinta F., 2002 . Summary Of Citing Internet Sites. Stres Kerja (Online), (A:e-Psikologi.htm, diakses 26 September 2002).

Sugiyono, 2003. Metode Penelitian Bisnis. Bandung : CV. Alfabeta.

Santoso Singgih, 2000. Buku Latihan SPSS Statistik Parametrik. Jakarta : PT Elex Media Komputindo Kelompok Gramedia.

Umar Husein, 2001. Riset Sumber Daya Manusia. Jakarta : PT. SUN.

Winardi, J. 2002. Motivasi dan Pemotivasian dalam Manajemen. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

Arep, Ishak & Hendri Tanjung, 2003. Manajemen Motivasi. Jakarta : PT. Gramedia Widiasarana Indonesia.

Anoraga Pandji, 2001. Psikologi Kerja. Jakarta : Asdi Mahasatya.

Furtwengler. Dale., 2000. Penilaian Kinerja. Yogyakarta : Andi.

Ghozali Imam & Castellan N. John. 2002. Statistik Nonparametrik. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hasibuan H. Malayu S.P, 2003. Organisasi Dan Motivasi. Jakarta : PT. Bumi Aksara.

Iswanto Yun, 2002. Summary of Citing Internet Sites. Analisis Hubungan Antara Stres Kerja, Kepribadian, dan Kinerja Manajer Bank (Online),(http://202.159.18.43/Jsl/111yun.htm, diakses 26 September 2002).

Kerlinger Fred N., 2000. Asas-Asas Penelitian Behavioral. Yogyakarta : Gadjah Mada University Press.

Mangkunegara Anwar Prabu, 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.

Mathis Robert L & Jackson John H., 2002. Manajemen Sumber Saya Manusia. Jakarta : Salemba Empat.

Munandar Ashar Sunyoto , 2001. Psikologi Industri Dan Organisasi. Jakarta : Universitas Indonesia.

Moekijat, 2002. Dasar-dasar Motivasi. Bandung : CV. Pionir Jaya

Nimran Umar, 2000. Perilaku Organisasi. Surabaya : Citra Media.

Ruky, 2001, Manajemen Kinerja, Perusahaan. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.

Rini Jacinta F., 2002 . Summary Of Citing Internet Sites. Stres Kerja (Online), (A:e-Psikologi.htm, diakses 26 September 2002).

Santoso Singgih, 2000. Buku Latihan SPSS Statistik Parametrik. Jakarta : PT

Suprihanto John, dkk., 2003. Perilaku Organisasional. Yogyakarta : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN.

Umar Husein, 2001. Riset Sumber Daya Manusia. Jakarta : PT. SUN.

Winardi, J. 2002. Motivasi dan Pemotivasian dalam Manajemen. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.