PENGARUH KEDISIPLINAN PEMIMPIN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR DINAS PERHUBUNGAN PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

Ronald Jefy

Abstract


Pengaruh Kedisiplinan Pemimpin Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Timur

          Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Pengaruh Kedisiplinan Pemimpin Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Timur.

          Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang positif antara variabel Kedisiplinan Pemimpin dan variabel Kinerja Pegawai pada Kantor Dinas Provinsi Kalimantan Timur. Hal ini dapat diketahui dari hasil uji statistik dimana koefisien korelasi r adalah sebesar 0.984 yang berarti terdapat hubungan yang sangat kuat diantara kedua variabel.

          Sementara itu untuk uji –t (t-test) menunjukkan bahwa t empiris yang dihasilkan adalah sebesar =31.050 hasil ini jika dibandingkan dengan tabel harga-harga kritis t untk n-2 adalah 3.374, ini berarti terdapat pengaruh yang signifikan dari Kedisiplinan Pemimpin dan Kinerja Pegawai. Dengan demikian maka dapat dikatakan bahwa tujuan penelitian ini dapat tercapai, permasalahan dapat diselesaikan dan hipotesis dapat dibuktikan.


Keywords


Kedisiplinan Pemimpin, Kinerja Pegawai

Full Text:

Doc

References


Arikunto, Suharsimi.2006 Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik, Edisi Revisi VI, PT Rineka Cipta, Jakarta

Atmosudirjo, S., Prajudi. 2000. Administrasi Manajemen Umum,CV Mas. Haji, Jakarta.

Budi, Setiyawan dan Waridin. 2006. Pengaruh Disiplin Kerja Karyawan dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja di Divisi Radiologi RSUP Dokter Kariadi, JRBI. Vol 2. No 2, Semarang

Dessler, Gary. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Alih bahasa: Eli Tanya. Penyunting Bahasa: Budi Supriyanto. Indeks. Jakarta

Darmawan. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif. Remaja Rosdakarya. Bandung.

Effendy, Onong Uchyana. 2000. Ilmu Komunikasi: Teori dan Prakteknya, ,Remaja Rosdakarya.Bandung.

Fairchild, Henry Pratt (ed.). Dictionary of Sociology. Totowa, Littlefield, Adams & Co, 2002.New Jersey.

Gomes, Faustino Cardoso. 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia. Andi Offset. Jakarta.

Gordon, Thomas. 2002. Mengajar Anak Berdisiplin Diri di Rumah dan di Sekolah. PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Hadi, Sutrisno. 2000. Metodologi Penelitian, Andi Yogyakarta, Yogyakarta.

Hasibuan, Malayu. 2000. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi.Jakarta: PT Bumi Aksara.

John C. Maxwell. 2001. Developing the Leader Within You Workbook. Injoy, Inc.New York.

James A.F Stonen, 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia. Indeks. Jakarta

Kartini,Kartono K. 2000. Hygiene Mental. CV. Mandar Maju. Jakarta.

Kartono, 2008 : Pemimpin dan Kepemimpinan. PT. Raja Grafindo Persada.Jakarta.

Kouzes, 2008. Dictionary of Sociology. Totowa, Littlefield. PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Kerlinger. Fred N. 2004. “Asas-asas Penelitian Behavioral”.Universitas Gadjahmada. Hal: 56, Yogyakarta.

LAN & BPKP. 2000. Akuntabilitas dan Good Governance.Lembaga Administrasi Negara.Jakarta.

Malayu S. P. 2006, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi :Bumi Aksara. Jakarta.

Mangkunegara, prabu A Prabu , 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan kelima, Penertbit PT. Remaja Rosdakarya. Bandung.

Mangkuprawira, S., dan A.V. Hubeis, (2007) Manajemen Mutu Sumber Daya Manusia. Penerbit Ghalia Indonesia, Bogor.

Musanef, 2002, Manajemen Kepegawain di Indonesia. PT. Gunung Agung, Jakarta.

Martono, Nanang, 2015. Metode Penelitian Sosial, PT RajaGrafindo Persada, Jakarta.

Martoyo, Susilo. 2002. Manajemen Sumber Daya manusia. Edisi Kedelapan. BPFE. Yogyakarta.

Mathis, R.L. & J.H. Jackson. 2006. Human Resource Management: Manajemen Sumber Daya Manusia. Terjemahan Dian Angelia. Salemba Empat.Jakarta.

Nitisemito, 2010. Manajemen personalia Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Ketiga.Ghalia Indonesia. Jakarta.

Nitisemito, 2006, Manajemen Personalia, Edisi kedua, Ghalia Indonesia.Jakarta.

Ndraha, Taliziduhu, 2012, Pengantar teori Pengembangan Sumber Daya Manusia, Rineka Cipta, Jakarta.

Nawawi. , 2003. Metode Penelitian Bidang Sosial, Gajah Mada University Press, Yogyakarta

P. Siagian, Sondang.2002. Kepemimpinan Organisasi & Perilaku Administrasi, Penerbit Gunung Agung, Jakarta.

PP No 30 Th 1980 telah dicabut/dinyatakan tidak berlaku dan digantikan dengan PP No 53 Th 2010 yang berlaku mulai 6 Juni 2010.

Siswoyo, Dwi. 2007. Ilmu Pendidikan. UNY Press. Yogyakarta

Siswoyo, 2003. “Analisis Pengaruh KualitasPelayanan, Kepercayaan,dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah: Studi Kasus PadaPTBank Jateng Pemuda Semarang”. Semarang.

Simanjuntak, Payaman J. 2005. Manajemen dan Evaluasi Kinerja. Jakarta: FE UI.

Sugiyono. 2010-2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D, Bandung.

Umar, Husein, 2002, “Metodologi Penelitian”, Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis, PT. Raja Grafindo Persada.Jakarta

Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 bahwa Undang-Undang Nomor 8 tahun 1974 tentang Pokok-Pokok Kepegawaian sebagaimana telah di ubah dengan Undang-Undang Nomor 43 Tahun 1999 Tentang Pokok-pokok Kepegawain

Wirakusuma. 2000. Pengaruh profitabilitas, leverage, kompleksitas oprasi, reputasi KAP dan komite audit pada Audit Delay. Ejurnal Akuntansi universitas Udayana. Jakarta.

Widjaja, 2006, Administraasi Kepegawaian. Rajawali, Bandung.

Wirawan. 2012. Evaluasi:Teori, Model, Standar, Aplikasi, dan Profesi. Depok PT Raja Grafindo Persada. Yogyakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.