PENGARUH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR DINAS PERINDUSTRIAN KOTA SAMARINDA

Tri Wahyu ajibaskoro

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Pengaruh Pendidikan dan Pelatihan Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Dinas Perindustrian Kota Samarinda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat Pengaruh antara variabel Pendidikan danPelatihan terhadap Variabel Kinerja Pegawai pada Kantor Dinas Perindustrian Kota Samarinada. Hal ini dapat diketahui dari hasil yang diperoleh angka R² (R Square) sebesar 0,432 atau (43,2%). Sementara itu untuk uji –t (t-test) menunjukkan bahwa t empiris yang dihasilkan adalah sebesar 5,582 hasil ini jika dibandingkan dengan tabel harga- harga kritis t untk n-2 adalah 1,683, ini berarti terdapat pengaruh yang signifikan dari variabel Pendidikan dan Pelatihan dan Kinerja Pegawai. Dengan demikian maka dapat dikatakan bahwa tujuan penelitian ini dapat tercapai, permasalahan dapat diselesaikan dan hipotesis dapat dibuktikan.


Keywords


Pendidikan dan pelatihan, kinerja Pegawai

Full Text:

Doc

References


Amins, Ahmad. 2012. Manajemen Kinerja Pemerintah Daerah.Yogyakarta: Laksbag PRESSindo.

Fuad. H. Ihsan. 2011. Dasar- Dasar Kependidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Gomes, Cordose Fanstino.2003. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: CV.Andi Offset.

Hasbullah. 2012. Dasar-dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: Rajawali Per.

Hasibuan, S.P. Melayu. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Mangkunegara, A.A. Anwar Prabu. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mangkuprawira, Tb. Sjafri. 2004. Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Rivai, Zainal Veithzal dkk. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

Sedarmayanti. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia, reformasi birokrasi dan manajemen pegawai negeri sipil. Bandung. PT. Refika Aditama.

Sudarmanto. 2009. Kinerja dan Pengembangan Kompetensi SDM: Teori Dimensi Pengukuran, dan Implementasi dalam Organisasi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sugiono (2017). Metode penelitian kualitatif,kuantitatif, dan R&D.Bandung : Alfabeta Cv.

Sutrisno, Edy. 2010. Budaya Organisasi.(ke-1) Jakarta: Kencan. Suwatno. 2013. Manajemen SDM dalam Organisasi Publik dan Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Tika, Moh Pabundu. 2012. Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan. Jakarta: PT.Bumi Aksara.

Umar, Husein. 2005. Evaluasi Kinerja Perusahaan: Teknik Evaluasi Bisnis dan Kerja Perusahaan Secara Komprehensif, Kuantitatif, dan Modern. Jakarta: Pustaka Utama.

Wahyudi, Imam. 2012.Pengembangan Pendidikan Strategi, Inovatif dan Kreatif dalam mengelola Pendidikan secara Komprehensif. Jakarta: PT. Prestasi Pustakarya.

Wilson, Bangun. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Erlangga.

The Liang Gie. 1981. Efisiensi Kerja Bagi PembangunanNegara Cetakan keempat.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.