PEMANFAATAN PEKARANGAN SEBAGAI KETAHANAN PANGAN DI KELOMPOK TANI MARGO UTAMA KELURAHAN BUKUAN KECAMATAN PALARAN PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

Helda Syahfari, Marisi Napitupulu, Abdul Patah, Ernawati Ernawati, Sarin Sarin, Sumaiyah Sumaiyah

Abstract


Kreatifitas dalam mengelola lahan pekarangan oleh Masyarakat perlu dorongan dan sosialisasi terutama para penyuluh lapangan pertanian. Ketahanan pangan Masyarakat sangat mudah diucapkan tetapi sulit untuk diterapkan karena perlu komitmen para petani dan pemasaran pasca panen. Pengabdian Masyarakat dilaksanakan di Di Kelompok Tani Margo Utama Kelurahan Bukuan Kecamatan Palaran Provinsi Kalimantan Timur, pada hari Selasa tanggal 27 September 2022. Peserta masyarakat Kelompok Tani Margo Utama Kelurahan Bukuan Kecamatan Palaran. Pertanian pekarangan merupakan salah satu strategi baru dalam meningkatkan kecukupan dan ketahanan pangan masyarakat sekaligus sebagai sumber pendapatan keluarga. Apabila pertanian dapat dioptimalkan fungsinya, maka hal tersebut akan berkontribusi nyata terhadap kecukupan dan ketahanan pangan masyarakat sekaligus dapat meningkatkan tingkat kesejahteraan masyarakat. Masyarakat telah sadar bahwa memanfaatkan lahan pekarangan sangat penting untuk mendukung ketahanan pangan pada tingkat keluarga dalam skala kecil dan lebih luas untuk semua Masyarakat.


Keywords


Ketahanan pangan, Kelompok Tani Margo Utama, Lahan pekarangan

Full Text:

PDF

References


Ashari, S., & Purwantini, T. B. (2012, July). Potensi dan prospek pemanfaatan lahan pekarangan untuk mendukung ketahanan pangan. In Forum penelitian agro ekonomi (Vol. 30, No. 1, pp. 13-30.

Chozin, M. A., & Arifin, H. S. (2008). Kajian agronomis tanaman buah dan sayuran pada struktur agroforestri pekarangan di Wilayah Bogor, Puncak dan Cianjur (Studi Kasus di DAS Ciliwung dan DAS Cianjur). https://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/55359

Marshall, E. J., & Moonen, A. C. (2002). Field margins in northern Europe: their functions and interactions with agriculture. Agriculture, Ecosystems & Environment, 89(1-2), 5-21. https://doi.org/10.1016/S0167-8809(01)00315-2

Oktaviani, A. D., Ulayyah, N. N. P., Yuliani, T. S., Rahayu, M. S., Lubis, I., & Nurul, F. (2020). Pemanfaatan lahan pekarangan untuk memenuhi kebutuhan keluarga di Desa Cintalaksana, Kecamatan Tegalwaru, Kabupaten Karawang. Jurnal Pusat Inovasi Masyarakat (PIM), 2(4), 535-539. https://jurnalpenyuluhan.ipb.ac.id/index.php/pim/article/view/31379

Riah. (2005). Pemanfaatan Lahan Pekarangan. Jakarta: Penebar Swadaya.

Sjahruddin, H., Subar, M., Aiman, I., & Aswar, A. (2020). Pemanfaatan Lahan Pekarangan Rumah dengan Menanam Sayur Mayur untuk Meningkatkan Ekonomi Masyarakat Desa Kelenna Bontongape Kecamatan Galesong Kabupaten Takalar. Cendekia: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 137-145. DOI: https://doi.org/10.32503/cendekia.v2i2.1261

Sugiarso, S., Riyadi, A., & Rusmadi, R. (2018). Pemberdayaan masyarakat melalui pemanfaatan tanah pekarangan (ptp) untuk konservasi dan wirausaha agribisnis di kelurahan kedung pane kota semarang. Dimas: Jurnal Pemikiran Agama Untuk Pemberdayaan, 17(2), 343-366. DOI: 10.21580/dms.2017.172.2433

Ungirwalu, A. (2019). Tipologi dan komposisi kebun-pekarangan Etnis Wandamen dalam mendukung sistem konservasi dan pelestarian potensi lokal masa depan. prosiding Seminar Nasional MIPA UNIPA IV tahun 2019. http://repository.unipa.ac.id:8080/xmlui/handle/123456789/378




DOI: https://doi.org/10.31293/jaus.v2i1.7867

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 JAUS: JURNAL ABDIMAS UNTAG SAMARINDA

JAUS ISSN ONLINE Juni 2023 : 2988-6317

link ke situs budidaya tani

Creative Commons Licensesitus web mitra usaha tani
JAUS : Jurnal Abdimas Untag Samarinda is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.132

situs web mitra usaha tani