PENGARUH MOTIVASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP DISIPLIN KERJA PEGAWAI PADA KANTOR BADAN NARKOTIKA NASIONAL (BNN) KOTA SAMARINDA
Abstract
Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 Tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil dan Peraturan Kepala BKN Nomor 21 Tahun 2010 Tentang Ketentuan Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 Tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil.
Tujuan Penelitian adalah mengetahui variable Motivasi dan Gaya Kepemimpinan berpengaruh Terhadap Disiplin Kerja Pegawai Pada Kantor Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Samarinda.
Berdasarkan analisis data korelasi (R) sebesar 0,953, hubungan antara variabel motivasi dan gaya kepemimpinan erat dengan disiplin kerja pegawai pada kantor Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Samarinda, ditunjukkan oleh nilai koreasi (R) sebesar 0,953 > 0,5. Nilai R2 adalah 0,909, berarti model regresi linier berganda secara bersama-sama memberikan kontribusi sebesar 90,9 %, dan sisanya 9,1 % dipengaruhi oleh variabel-variabel lain.
Uji F menunjukkan variabel motivasi dan gaya kepemimpinan berpengaruh terhadap disiplin kerja pegawai nilai F hasil perhitungan (observasi) 53,003 > tabel distribusi F 4,14. Uji parsial variabel X1 = 85,1 % lebih besar dari variabel X2 sebesar 45,3 %.
References
Anonim, Undang - Undang Nomor : 22 Tahun 1999 Tentang Pemerintahan Daerah.
______, Peraturan Kepala BKN Nomor 21 Tahun 2010 Tentang Ketentuan Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 Tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil
_______,Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 Tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil.
Flippo, Edwin B. 2006. Manajemen Personalia, Edisi ke-6 Alih Bahasa Moh.Masud, Erlangga, Jakarta.
Jhon, Adair 2002, Pemimpin yang Berpusat Pada Tindakan, Binarupa Aksara, Jakarta.
Hasibuan, Melayu SP, 2000, Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta.
Mangkunegara, Prabu Anwar, 2002, Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, PT Remaja Rosdakarya, Bandung.
Maslow, Abraham H, 1994, Motivasi dan Kepribadian-Teori Motivasi dengan Pendekatan Hierarki Kebutuhan Manusia, Edisi Alih Bahasa LPPM, Jakarta.
Nitisemito, Alex, 2000, Pembelanjaan Perusahaan, Edisi Revisi I, Cetakan Keempat, Ghalia Indonesia, Jakarta.
Prijodarminto, Soegeng, 2004, Disiplin Kiat Menuju Sukses, PT Pradya Paramita, Jakarta.
Robbins, Stephen P, 1999, Prilaku Organisasi, alih bahasa Hadyana Pujatmaka (panterj), Edisi Bahasa Indonesia, Bumi Aksara, Jakarta.
Ranupandoyo, dan Suad Husnan, 2007, Manajemen Personalia, Edisi Keempat, BPFE, Yogyakarta.
Syafiie, Inu Kencana, 1999, Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta.]
Suprihanto, Jhon, 2008, Manajemen Sumber Daya II, Karunika, Universitas Terbuka, Jakarta.
Siagian, Sondang, 2002, Organisasi, Kepemimpinan dan Prilaku Administrasi, Cetakan ketiga, PT. Gunung Agung, Jakarta.
Suemarmo (2000), Gerakan Disiplin Nasional, Jakarta, CV Mini Jaya Abadi, Jakarta.
Tohardi, Ahmad, 2002, Pemahan Praktis Manajemen Sumber Daya Manusia, Mandar Maju, Bandung.
Umar, Husain, 2000, Metodologi Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis, cetakan ketiga, Penerbit PT Raja Grafindo Persada, Jakarta.]
Zainun, Buchari, 2004, Manajemen dan Motivasi, Edisi Revisi, Cetakan Ketiga, Balai Aksara, Jakarta.
DOI: https://doi.org/10.31293/ekm.v2i1.295
Refbacks
- There are currently no refbacks.