Journal History

Jurnal Pengembangan Mutu (JPM) merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Lembaga Penjaminan Mutu Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda, dengan frekuensi terbit dua kali setahun pada bulan Februari dan Agustus.

Jurnal Pengembangan Mutu (JPM) memuat peningkatan peningkatan kualitas Perguruan Tinggi, melalui proses penjaminan mutu perguruan tinggi sebagai upaya untuk meningkatkan dan pengembangan mutu secara berkelanjutan melalui perencanaan dan pelaksanaan kegiatan, monitoring dan evaluasi internal, evaluasi diri, audit, maupun kegiatan penjaminan mutu terkait tri dharma perguruan tinggi

Redaksi Jurnal dan Sekretariat Lembaga Penjaminan Mutu Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda Jl. Ir. H. Juanda No.80 Samarinda 75124. Email :jpm