PENGARUH POLA ASUH OTORITER ORANG TUA

Rini Kustanti .

Abstract


INTISARI

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh pola asuh

otoriter orang tua terhadap konsep diri anak ditinjau dari aspek-aspek masing-masing

variabel yaitu pola asuh otoriter sebagai variabel bebas (X) dan konsep diri anak

sebagai variabel terikat (Y).

Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas V Sekolah Dasar Negeri 021

Meranti di Samarinda. Sampel berjumlah 153 siswa yang diambil dengan teknik

nonprobability sampling. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini

merupakan penelitian kuantitatif korelasional. Untuk perhitungan reliabilitasnya

digunakan rumus Alpha Cronbach’s. Untuk uji analisis statistik korelasional

digunakan product moment, dengan bantuan program statistic SPSS 13.

Hasil uji normalitas menunjukkan normal (p>0,05) yaitu untuk konsep diri

anak p=0,121 dan untuk pola asuh otoriter orang tua p=0,153. Hasil uji linearitas

menyatakan linear (p>0,05) yaitu p= 0,000 untuk pola asuh otoriter orang tua-konsep

diri anak. Untuk hasil uji hipotesis menggunakan

 

analisis correlations product

moment dengan hasil

 

 

 

r = 0,348, dan p = 0,000. Kaidah yang digunakan adalah jika p

<0,05 maka ada pengaruh yang signifikan antara kedua variabel tersebut. Karena

 

p=0,000<0,05 maka hal tersebut bermakna bahwa hipotesis mayor dalam penelitian

 

ini diterima.

 

 


Keywords


Pola Asuh Otoriter Orang Tua, Konsep Diri Anak

Full Text:

PDF Doc

References


DAFTAR PUSTAKA

Ahmadi, H. Abu, Drs., Sholeh, Munawar. Drs., (2005). Psikologi Perkembangan.

Jakarta : PT Rineka Cipta

Annuzul, Ahmad Fauzi. (2012). Jurnal Pengaruh Pola Asuh Orang Tua terhadap

Konsep Diri Positif Peserta Didik. IAIN Walisongo. Semarang

Anwar, Saiful. (2007). Jurnal Hubungan Antara Konsep Diri dengan Prestasi

Belajar Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi UIN Malang. Malang

Aisyah, S. (2010). Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Tingkat Agresivitas

Anak. Jurnal MEDTEK Vol 2, No 1. Universitas Negeri Makassar

Azwar, Saifuddin. Dr. M.A. (2011). Sikap Manusia (Teori dan Pengukurannya).

Yogyakarta : Pustaka Pelajar

Desmita, Dra. M.Si., (2012). Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Bandung : PT

Remaja Rosdakarya

Gerungan, W.A. Dr., Dipl., Psych., (2009). Psikologi Sosial. Bandung : PT Refika

Aditama

Hurlock, Elizabeth B. (2004). Psikologi Perkembangan. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Hurlock, Elizabeth B. (2005). Psikologi Perkembangan (Suatu Pendekatan

Sepanjang Rentang Kehidupan). Jakarta : Penerbit Erlangga

King, Laura A. (2010). Psikologi Umum ( Sebuah Pandangan Apresiatif ). Buku 2.

Jakarta : Salemba Humanika

Kemala, Majalah. (2012). Ibuku Inspirasiku. Edisi 137. Jakarta

Kemala, Tabloid. (2013). Cerdas, Sehat, Cantik. Edisi 17. Jakarta

Lubis, Rabiyanur. (2011). Jurnal Pola Asuh Orang Tua dan Perilaku Delinkuensi.

Turats, Vol.7, No.2

Matsumoto, David. (2004). Pengantar Psikologi Lintas Budaya. Yogyakarta :

Pustaka Pelajar

Nurdahlena. (2004). Hubungan Antara Persepsi Remaja Awal Terhadap Pola Asuh

Orangtua Otoriter Dengan Motivasi Berprestasi. Tesis. Jogjakarta :

Universitas GadjahMada.

Petranto, I. (2006). Rasa percaya diri anak adalah pantulan pola asuh orang tuanya.

http://dwpptrijenewa.isuisse.com/bulletin /?m=200604. Diambil pada 12

Agustus 2014

Santrock, John W. (2007). Perkembangan Anak. Jakarta : Penerbit Erlangga

Sobur, Alex, Drs., M.Si., (2009). Psikologi Umum ( Dalam Lintasan Sejarah).

Bandung : CV Pustaka Setia

Sugiyono, Prof. Dr., (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D.

Bandung : Alfabeta

Sumanto, Dr. M.A. (2014). Psikologi Perkembangan (Fungsi dan Teori). Jakarta :

CAPS (Center of Academic Publishing Service)

Suryabrata, Sumadi, Drs. B.A., M.A., Ed.S., Ph.D. (2010). Psikologi Kepribadian Ed.

, - 17. Jakarta : PT Rajawali Pers

Templar, Richard. (2009). The Rules of Parenting. Jakarta : Penerbit Erlangga

Taganing, Ni Made. (2008). Jurnal Hubungan Pola Asuh Otoriter dengan Perilaku

Agresif Pada Remaja. Universitas Gunadarma. Jakarta

Zuriah, Nurul, Dra. M.Si., (2005). Metodologi Penelitian Sosial dan Pendidikan

(Teori-Aplikasi). Jakarta : PT Bumi Aksara


Refbacks

  • There are currently no refbacks.