Pengembangan Wisata di Pantai Pemedas Kecamatan Samboja

Prasetyo Prasetyo, Muhammad Riski

Abstract


Pantai Teluk Pemedas yang berada di wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara,
terletak diwilayah Kecamatan Samboja secara geologis pada posisi 116°50’BT –
117°14’BT dan 0°52’LS-1°08’LS, sebelah timur Kota Balikpapan yang memiliki wilayah
pantai yang karakter unik,, bagus pemandangan dimana pada saat ini digunakan
masyarakat berprofesi nelayan. Pariwisata merupakan salah satu sektor yang
dikembangkan untuk pendapatan Kabupaten Kutai Kartanegara diluar Migas,
dimana produktifitas migas setiap tahunnya terus menurun sehingga berpengaruh
dengan perkembangan suatu wilayah serta laju perkembangan pariwisata
bergantung pada teridentifikasi potensi wisata di masing-masing wilayah.
Penelitian ini adalah untuk mengetahui potensi daya tarik wisata di Pantai Teluk
Pemedas Kecamatan Samboja Kabupaten Kutai Kartanegara. Metode yang
digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan
pengambilan sampel dilakukan dengan teknik Purpose Sampling. Dimana
pengumpulan data dalam penelitian ini adalah menggunakan teknik observasi,
wawancara, kuisioner, dan dokumentasi. Dari hasil penelitian kemudian dijadikan
sebagai masukan untuk pengembangan dan pengelolaan kawasan wisata di Pantai
Teluk Pemedas sebagai strategi pengembangan dan pengelolaan yang berasal dari
potensi yang ada dan didukung oleh kebijakan serta organisasi yang ada


Keywords


Pantai Pemedas; Wisata Pantai

Full Text:

PDF

References


AS, Nursyam (2018), Struktur Tata Ruang Wilayah dan Kabupaten Kutai Kartanegara.

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kutai Kartanegara (2017), Kecamata Samboja dalam Angka

Tahun 2017

Jufriadi, (2014), Pengembangan Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau kecil, Edisi 1. Yogyakarta:

Deepubish.

Pitana, I Gde dan I Ketut Surya Diarta, (2009) Pengantar Ilmu Pariwisata, Yogyakarta : Gajah

Mada University Press.

Dahuri, Rokhim, (2008), Pengelolaan Sumber Daya Wilayah Pesisir dan Laut secara

terpadu.Jakarta : PT. Pradnya Paramita.




DOI: https://doi.org/10.31293/teknikd.v9i1.6248

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Kurva S : Jurnal Keilmuan dan Aplikasi Teknik Sipil

 

Departemen of Civil Engineering
Faculty of Engineering
University of 17 Agustus 1945 Samarinda
Jl. Ir. H. Juanda No. 80 P 75124 Samarinda, East Kalimantan 75124
Phone : +62541743390