PERENCANAAN RESORT DI WISATA PANTAI JEPU-JEPU DESA SELANGKAU, KECAMATAN KALIORANG DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR NEO VERNAKULAR
Abstract
Resort di Wisata Pantai Jepu-jepu Desa Selangkau ini didesain dengan pendekatan Arsitektur Neo Vernakular yang menggabungkan elemen - elemen modern dan kebudayaan lokal melambangkan identitas arsitektur bergaya tradisional khas Kalimantan. Penerapannya pada bangunan mulai interior hingga eksteriornya. Arsitektur Neo-Vernakular merupakan suatu paham dari aliran Arsitektur Post Modern yang lahir sebagai respon dan kritik atas modernisme yang mengutamakan nilai rasionalisme dan fungsionalisme yang dipengaruhi perkembangan teknologi industri. Arsitektur Neo Vernakular merupakan arsitektur yang konsep pada prinsipnya mempertimbangkan kaidah-kaidah normative, kosmologis, serta peran budaya lokal dalam kehidupan masyarakat serta keselarasan antara bangunan, alam dan lingkungan.
Keywords
Perencanaan, Resort, Neo Vernakular.
Full Text:
PDFReferences
Salain, NRP (2017). Paham Arsitektur Neo Vernakular di Era Post-Modern. Makalah pada Pameran PS. Arsitektur Unud
Sukada, BA. (1988). Analisis Komposisi Formal Arsitektur Post-Modern, Seminar FTUI Depok
DOI: https://doi.org/10.31293/ttm.v4i2.6889
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.