ANALISIS PELUANG PASAR TEPUNG TERIGU PADA UD. SINAR MULIA DI SENDAWAR

Dani .

Abstract


Berdasarkan latar belakang diatas, maka penulis merumuskan permasalahan yang di ambil dalam penulisan skripsi ini adalah “Apakah peluang pasar tepung terigu merk Kompas, Gatot Kaca, Gunung pada UD.Sinar Mulia di Sendawar dalam Tahun 2013?

Adapun pokok permasalahan dalam penulisan skripsi ini adalah untuk mengetahui ramalan penjualan tepung  terigu merk Kompas, Gatot Kaca dan  merk Gunung untuk Tahun 2013 pada UD. Sinar Mulia di Jalan Haji Sulaiman  No. 52 Sendawar adalah data penjualan dari tahun 2008 sampai dengan tahun 2013.

Ramalan penjualan untuk Tepung merk Kompas pada UD. Sinar Mulia dalam dua tahun akan mengalami kenaikan yaitu untuk ramalan pada penjualan tahun 2013 sebesar 6.490 Kg, sedangkan penjualan tahun 2012 sebesar 5.650 Kg sehingga kenaikan penjualan tahun 2013 dari tahun 2012 adalah 6.490 Kg – 5.650 Kg = 840 Kg. Sehingga kenaikan penjualan dari tahun 2012 ketahun 2013 sebesar 840 Kg. Sedangkan penjualan untuk tahun 2013 sebesar 6.490 Kg, sehingga kenaikan penjualan 6.490 Kg – 5.600 Kg = 890 Kg, sehingga kenaikan dari tahun 2011 ketahun 2013 sebesar 890 Kg.

Ramalan untuk Tepung terigu merk Gatot Kaca pada UD. Sinar Mulia dalam dua tahun akan mengalami kenaikan yaitu untuk ramalan pada penjualan tahun 2013 sebesar 5.635 Kg, sedangkan penjualan tahun 2012 sebesar 4.000 Kg sehingga kenaikan penjualan tahun 2013 dari tahun 2012 adalah 5.635 Kg – 4.000 Kg = 1.635 Kg. Sehingga kenaikan penjualan dari tahun 2012 ketahun 2013 sebesar 1.635 Kg. Sedangkan penjualan untuk tahun 2013 sebesar 5.635 Kg,sehingga kenaikan penjualan 5.635 Kg – 3.750 Kg = 1.885 Kg, sehingga kenaikan dari tahun 2011 ketahun 2013 sebesar 1.885 Kg.

Ramalan untuk Tepung terigu merk Gunung pada UD. Sinar Mulia dalam dua tahun akan mengalami kenaikan yaitu untuk ramalan pada penjualan tahun 2013 sebesar 1.471 Kg, sedangkan penjualan tahun 2012 sebesar 1.450 Kg sehingga kenaikan penjualan tahun 2013 dari tahun 2012 adalah 1.471 Kg – 1.450 Kg = 21 Kg. Sehingga kenaikan penjualan dari tahun 2012 ketahun 2013 sebesar 21 Kg. Sedangkan penjualan untuk tahun 2013 sebesar 1.471 Kg, sehingga kenaikan penjualan 1.471 Kg – 1.430 Kg = 41 Kg, sehingga kenaikan dari tahun 2011 ketahun 2013 sebesar 41 Kg.

Besar ramalan penjualan untuk tepung terigu merk Kompas, Gatot  Kaca  dan Gunung  pada Tahun 2012 dan Tahun 2013 mengalami peningkatan,dengan  demikian hipotesis yang  dikemukan terbukti  atau di terima. Untuk Tepung merk Gunung  cenderung  tertekan dan lambat penjualannya  karena untuk tepung merk Gunung penjualannya hanya untuk kalangan – kalangan tertentu saja.


Full Text:

PDF DOC

References


Alex s. Nitisemito, Marketing, Edisi VII, Ghalia Indonesia, Jakarta, 1999.

Basu Swasta, Manajemen Pemasaran, Penerbit Rajawali, Penerbit PT. Renika Cipta, Jakarta, 2004.

Edilus, Manajemen Koperasi Indonesia, Penerbit PT. Renika Cipta, Jakarta, 2001.

Fandi Tjiptono, Strategi Pemasaran, Edisi II, Penerbit Andi, Yogyakarta, 2003.

Gunawan Adi Saputro, Marwan Asri, Anggaran Perusahaan, Edisi III, Cetakan X, BPFE, Yogyakarta, 2004.

J. Suprianto, Metode Ramalan Kuantitatif Untuk Perencanaan, Edisi III. PT. Gramedia, Jakarta, 2003.

Munawir S, Ensiklopedia Manajemen, Alumni Bandung, 2003.

Philip, Kotler, Manajemen Pemasaran Analisa Perencanaan Implementasi dan Pengendalian, terjemahan Adi Zakaria, Edisi 7, LPPE, Universitas Indonesia, Jakarta, 2000.

Marwan Asri, Marketing, Edisi I, Cetakan II, terbitan UUP-AMP YKPN, Yogyakarta, 2004.




DOI: https://doi.org/10.31293/ekm.v2i1.215

Refbacks

  • There are currently no refbacks.