Analisis Kinerja Keuangan Sebagai Dasar Pengambilan Keputusan Investasi Pada Hotel Pinang Sangatta

Riska Amalia 1 Eka Yudhyani2 Heriyanto

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan Hotel Pinang Sangatta yang diukur dengan rasio efisiensi dan efektifitas sebagai dasar pengambilan keputusan investasi pada tahun 2021. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan rasio efisiensi dan efektivitas untuk menilai kinerja keuangannya kemudian diklasifikasikan menurut standarnya. Objek penelitian pada penelitian ini adalah Hotel Pinang Sangatta, salah satu hotel yang terletak di Provinsi Kalimantan Timur, Kabupaten Kutai Timur, Sangatta Utara, Jalan Ahmad Yani. Hotel Pinang adalah hotel yang berdiri sejak 2000 dengan jumlah kamar sebanyak 25 kamar. Pada tahun 2005 Hotel Pinang Sangatta menambah jumlah kamar menjadi 30 kamar dan sebuah restoran. Hasil Analisis menunjukan bahwa kinerja keuangan Hotel Pinang Sangatta dilihat dari rasio efisiensi dan efektifitass selama tahun 2021 berada pada kriteria efisien dan dapat meningkatkan keputusan investasi pada Hotel Pinang Sangatta pada tahun 2021

Keywords


Accounts Receivable Turnover, Profitability

Full Text:

PDF

References


Brigham, E. F., dan Houston, J. F. 2013. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan, Edisi Kesebelas. Jakarta : Erlangga.

Kasmir. 2013. Pengantar Manajemen Ke-uangan. Jakarta : Kencana Pranada Media Group

Kieso, D. E, Weygandt, J J.,Warfield, T. D (2011). Intermediate Accounting Volume 1 IFRS Edition. United States of America : Wiley.

Kasmir. 2016. Pengantar Manajemen Ke-uangan. Jakarta : Kencana Pranada Media Group

Lestari, Putu Astri. 2020. Akuntansi Keuangan Menengah. Klaten : Lakeish

Weygandt, Kieso, Kimmel. 2013. Manajemen Keuangan. edisi 1. Jakarta




DOI: https://doi.org/10.31293/ekm.v12i1.6808

Refbacks

  • There are currently no refbacks.