Pengaruh Locus Of Control Terhadap Gaya Hidup Hedonisme Pada Pegawai Negeri Sipil Di Sekeretariat Daerah Kota Samarinda

Euis Susana .

Abstract


ABSTRACT

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara Locus Of Control dan Gaya Hidup Hedonisme. Sehingga terdapat 2 hubungan yang akan diselidiki dalam penelitian ini, yaitu: 1) Locus Of Control; 2) Gaya Hidup Hedonisme.Penelitian ini dikenakan kepada Pegawai Negeri Sipil Pada Kantor Sekretariat Daerah Kota Samarinda. Subyek dalam penelitian ini berjumlah 68 pegawai. Teknik pengambil sampel dalam penelitian ini yaitu menggunakan Probability sampling  yaitu teknik pengambilan sampel yang memberikan peluang yang sama pada setiap unsur populasi untuk dipilih menjadi anggota sampel.Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik analisa regresi sederhana. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh antara Locus Of Control terhadap Gaya Hidup Hedonisme dengan F = 7,394 dan p = 0,008 < 0,05 yang berarti nilai p yang didapatkan di bawah dari 0,05 maka terdapat pengaruh antara Locus Of Control terhadap Gaya Hidup Hedonisme.

 

 

ABSTRACT

This research aims to determine whether there is a relationship between Locus Of Control and Hedonism Lifestyle. So there are two relationships that will be investigated in this study, namely: 1) Locus Of Control; 2)  Hedonism Lifestyale.This research is introduced to the Civil Servants At the Regional Secretariat Samarinda. Subjects in this study amounted to 68 employees. Mechanical sampling in this research is using Probability sampling, a sampling technique that provide equal opportunities to each element of the population to be elected as members of the sample.Data analysis techniques that used in this research is simple regression analysis techniques. These results indicate that there is influence between Locus Of Control against Hedonism Lifestyle with F = 7.394 and p = 0.008 <0.05, which means that the p-value of 0.05 was obtained under then there is influence between Locus Of Control against  Hedonism Lifestyale


Keywords


Locus Of Control, Gaya Hidup Hedonisme (Locus Of Control, Hedonism Lifestyale)

Full Text:

PDF DOC

References


Alwisol, 2014. Psikologi kepribadian. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang Press.

Azwar, S. 2014. Metode penelitian. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Stanke, A., & Taylor, M. 2004. Religiosity, locus of control, and superstitious belief. Journal of Undergraduate Research, 7(1), 1-5.

Chaplin, J. P. 2004. Kamus lengkap psikologi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Inriani, Mustika. 2014. Hedonisme dalam pergaulan kantor. Yogyakarta.

Iskandarsyah, A. 2013. Health locus of control in Indonesian women with breast cancer: a comparison with healthy women. Asian Pacific Journal of Cancer Prevention: APJCP, 15(21), 9191-9197.

Judge, T. A. & Bono, J. E. 2001. Relationship of core self-evaluations traits-self-esteem, generalized self-efficacy, locus of control, and emotional stability-with job satisfaction and job performance: A meta-analysis. Journal of Applied Psychology, 86(1), 80-92.

Kirgiz, Ayca. 2014. Hedonism, a consumer disease of the modern age: gender and hedonic shopping in Turkey. Global Media Journal, 4(8), 200-211.

Martha, Hartati S. & Setyawan, M. 2008. Correlation among self-esteem with a tendency hedonist lifestyle of students at Diponegoro University. Journal of Psychology.

John, Mowen C. & Michael, Minor. 2002. Perilaku konsumen jilid kedua. Jakarta: Erlangga.

Nadzir, M. & Ingarianti, T. M. 2015. Psychological meaning of money dengan gaya hidup hedonis remaja di kota Malang. Makalah disajikan dalam Psikologi Forum UMM Press, ISBN (pp. 978-979).

Osborne, M. A. 2000. The power of personality: labor market rewards and the transmission of earnings. Industrial and Labor Relationship.

Robbins, Stephen P. 2007. Perilaku organisasi edisi kesepuluh. Jakarta: PT. Indeks Kelompok Gramedia.

Rianton, R. 2013. Hubungan antara konformitas kelompok teman sebaya dengan gaya hidup hedonis pada mahasiswa kab. Dhamasraya di Yogyakarta. Jurnal Fakultas Psikologi Universitas Ahmad Dahlan, 6(2).

Syafaati, A., Lestari, R. & Asyanti, S. 2008. Gaya hidup hedonis kalangan anak muda. Jurnal Ilmiah Berkala Psikologi Surakarta: Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta, 10(2) 2-15.

Sari, N. I. P. 2013. Peran gaya hidup hedonisme dan locus of control dalam menjelaskan kecenderungan shopping addiction pada remaja putri di Program Studi Psikologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Jurnal Program Studi Psikologi Universitas Brawijaya Malang, 1(2).

Santoso, E. 2005. Pengaruh motivasi, komitmen organisasi dan locus of control terhadap kinerja karyawan (studi menjelang merger di PT. Amarta Karya). Doctoral dissertation,Program Pascasarjana Universitas Diponegoro.

Sugiyono. 2012. Metode penelitian sosial (Pendekatan kuantitatif dan kualitatif). Bandung: Alfabetha.

Sugiyono, P. D. 2015. Metode penelitian kombinasi (mixed methods). Bandung: Alfabeta.

Widjaja, Bernard T. 2009. Lifestyle marketing. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.